Halaman

    Social Items

Tampilkan postingan dengan label Mouse. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Mouse. Tampilkan semua postingan

Mouse adalah salah satu perangkat keras yang biasanya dibutuhkan laptop untuk mengerjakan hal-hal yang menggunakan akses kursor yang mudah. Mouse yang paling sering digunakan sekarang adalah mouse wireless.


Sesuai namanya, mouse ini tidak menggunakan kabel dalam penggunaannya, melainkan gelombang elektromagnetik sebagai sinyal untuk mengendalikan kursor pada monitor. Secara garis besar, tidak ada perbedaan mencolok pada mouse standar dan wireless. Hal yang membedakan hanyalah media penghubungnya saja.


Karena tidak menggunakan kabel, meja kerja di kantor atau rumah kamu jadi terasa lebih lapang. Kamu bisa tidak akan terhalang dengan panjangnya kabel yang terdapat pada mouse saat sedang menggunakannya.

Nah, karena tidak menggunakan kabel, mouse wireless sangat bergantung pada penggunaan baterai sebagai sumber tenaganya. Untuk mouse Logitech wireless, ada mouse yang bekerja dengan baterai bertipe AA atau baterai yang bisa diisi ulang.


Biasanya, mouse wireless punya dua koneksi, yakni Bluetooth dan Radio Frequency (RF). Kebanyakan mouse Logitech menggunakan koneksi RF 2.4 GHz yang bisa digunakan sampai jarak 10 meter.


Salah satu mouse wireless dari Logitech adalah:

1. Logitech M191 Full Size Wireless Mouse - Mid Grey 

Logitech M190 adalah full-size wireless mouse dengan desain kontur nyaman yang mengikuti lekukan alami tangan berukuran sedang hingga besar. Kamu akan bekerja secara wireless dan bergerak bebas dari jarak maksimal 10 meter. Jangkauan wireless dan daya tahan baterai mungkin bervariasi berdasarkan kondisi pengguna, lingkungan, dan komputasi tanpa jeda atau terputus-putus. Bahkan Anda akan mendapatkan kualitas hebat dengan daya tahan 18 bulan. Jangkauan wireless dan daya tahan baterai mungkin bervariasi berdasarkan kondisi pengguna, lingkungan, dan komputasi.


2. Logitech Pebble Wireless Bluetooth Mouse Silent M350 – Graphite

Kesan minimalis kini tak lagi untuk interior rumah Anda namun juga aksesoris komputer, mouse Logitech M350 dengan tampilan minimalis dan senyap pada klik maupun scrollingnya sehingga tidak mengganggu konsentrasi siapapun. Bentuknya yang portable memungkin mouse mudah dibawa kemana saja, bentuknya yang simple dan ramping membuat Logitech M350 mudah ditaruh di saku dan tas.

Pilihan Mouse Wireless Logitech